Minggu, 27 November 2016

Hal Yang Wajib Dilakukan dan Dihindari Saat Oral Seks

JELAJAH SEKS - Hal Yang Wajib Dilakukan dan Dihindari Saat Oral Seks

JELAJAH SEKS - Mengawali aktivitas bercinta dengan oral seks pasalnya akan memberikan sensasi melampaui batas kepuasan masing-masing individu yang tengah melakukannya.

Jadi, tidak bisa dipungkiri bahwa oral seks dibutuhkan dan dijadikan tolak ukur kenikmatan hubungan seksual tersebut dari awal hingga akhir mencapai titik orgasme.

Namun seperti telah diketahui masyarakat luas, oral seks melibatkan penggunaan bagian tubuh tertentu seperti mulut, indera perasa kita yaitu bagian lidah dan bagian tubuh lainnya yang tergolong sensitif dan rentan pada bakteri dan kuman.

Menyikapi fakta tersebut, sangat disarankan bagi mereka yang ingin melakukannya untuk terlebih dahulu memperhatikan lima hal berikut seperti dimuat laman The Well Project, Minggu (27/11/2016).

Hal-hal wajib dihindari

  1. Hindari melakukan oral seks jika salah satu dari pasangan yang terlibat dalam aktivitas tersebut terbukti memiliki luka pada bagian tubuhnya yang masih tergolong basah atau dalam kondisi terbuka permukaan kulitnya.
  2. Hindari melakukan oral seks ketika salah satu pasangan terbukti mengidap penyakit seksual menular seperti herpes dan lainnya pada alat kelamin mereka.

Hal-hal wajib dilakukan

  1. Tunggu sekitar 30 menit setelah menggosok gigi untuk melakukan oral seks supaya bagian gusi terhindarkan dari potensi iritasi dan pendarahan.
  2. Gunakan kondom berbahan lateks.
  3. Pastikan penis dikeluarkan secepatnya dari mulut pasangan wanita sebelum ejakulasi agar risikonya rendah terkekspos pada bakteri atau kuman yang sangat mungkin membahayakan kesehatannya.


JUDI ONLINE | JUDI BOLA ONLINE | JUDI BOLA | AGEN BOLA | AGEN BOLA TERPERCAYA